Lindungi Karyawan Perempuan PKBI Berikan Layanan IVA di PT. Mas Sumbiri
Boja (7/2), Klinik Warga Utama Perkumpuan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Daerah Jateng mendapat kepercayaan untuk melayani pemeriksaan IVA pada PT. MAS Sumbiri sebuah perusahaan yang memproduks underwear Brand Internasional Victoria’s Secret di Dukuh Nglorok RT2/RW3 Desa Campurejo, Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal. Perusahaan yang membawahi hampir 2.200 karyawan ini terus berkembang.; Dan 96 % karyawannya adalah perempuan. … Baca Selengkapnya