Disabilitas Dan Kesehatan Reproduksi

Jembawan (12/5). Siang itu di aula PKBI Jateng, suasana santai dan penuh canda tapi sangat sarat dengan makna. Kali ini PKBI Jawa Tengah mengundang Pengurus Pertuni (Persatuan tuna netra Indonesia) Jawa Tengah untuk berbagi pengalamannya sebagai penyandang disabilitas dalam sebuah acara yang bertajuk Share and Care: Disabilitas dan Kesehatan Reproduksi. Acara yang dihadiri oleh kurang … Baca Selengkapnya

Remaja Pertuni Jateng Belajar Kespro

Semarang, 29/11.  Kurang lebih 40 remaja dari Jawa Tengah yang tergabung dalam Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni) Jateng, pada Minggu Pagi 29/11 mengikuti sosialisasi Hak-hak kesehatan reproduksi dan seksual yang bertempat di BP Dikjur Jl. Brotojoyo Semarang. Kali ini PKBI Jawa Tengah diundang panitia untuk memfasilitasi mereka. Ini adalah pengalaman pertama bagi PKBI Jateng memfasilitasi kawan-kawan … Baca Selengkapnya